
dia juga mengatakan bahwa ’saya minta kepada ayah saya untuk mendukung mimpi saya akan tetapi dia menolak nya dan mengatakan bahwa menjadi pemain sepak bola itu jalan nya sangat sulit’.
aww, dengan wajah nya yang lembut, mungkin fans harus berterimakasih kepada bapak nya, yang sudah menolak dia menjadi atlet, sehingga kalian bisa melihat Minho sebagai shining SHINee. oh y, happy birthday to Minho, yang ulang tahun hari ini.
0 comments:
Post a Comment
Hai.. Selamat datang di Aoi World. Silahkan tinggalkan komentar kalian^^